
Petunjuk Pendaftaran
Berikut langkah-langkah pendaftaran untuk calon Murid baru:
1. Buat Akun
- Klik tombol “Mulai Daftar”
- Pilih Buat Akun Baru
- Masukkan NISN, Email Aktif, Nomer WA , Password dan Konfirmasi Password
- Kilk Daftarkan Akun Baru
- Simpan akun dan login ke sistem menggunakan NISN dan Password tersebut
2. Isi Biodata calon murid
- Pilih Formulir Registrasi, dan isikan data berikut :
- Nama lengkap
- Tempat Lahir
- Tanggal lahir
- NIK
- Jenis kelamin
- Agama
- Nomor WA
- Alamat lengkap
- Asal sekolah
3. Isi Data Orang Tua/Wali
- Pilih data Orang Tua / Wali, kemudian isikan :
- Nama Ibu Kandung
- Pekerjaan Ibu
- Nama Ayah
- Pekerjaan Ayah
- Nomor Kontak / WA Orang Tua
- Alamat Orang Tua
- Nama Wali (Jika Ada)
4. Pilih Program Keahlian
Anda Diwajibkan untuk Memilih 2 Pilihan jurusan yang disediakan
4. Upload Dokumen Persyaratan
Unggah berkas-berkas berikut dalam format foto (JPG/PNG)
- Ijazah atau Surat Keterangan Lulus (SKL)
- Kartu Keluarga (KK)
- Pas Foto Dimensi 3 X 4 (Buat dipercetakan/fotografer, kemudian minta format digital)
5. Cetak Kartu Pendaftaran
- Setelah semua data diisi dan dokumen berhasil diunggah, klik tombol “Cetak Kartu Pendaftaran”
- Simpan atau print kartu tersebut sebagai bukti telah melakukan pendaftaran
📝 Catatan Penting:
- Pastikan seluruh data yang dimasukkan adalah benar dan sesuai dokumen resmi.
- Hubungi panitia SPMB jika mengalami kendala saat proses pendaftaran.